Profil Penggunaan Antibiotik untuk Terapi Infeksi Saluran Pernapasan Akut di Puskesmas Sihepeng Kecamatan Siabu Kabupaten Mandailing Natal

Record Detail

Electronic Resource

Profil Penggunaan Antibiotik untuk Terapi Infeksi Saluran Pernapasan Akut di Puskesmas Sihepeng Kecamatan Siabu Kabupaten Mandailing Natal

XML

Abstrak

Program Studi Farmasi

Universitas Haji Sumatera Utara
Skripsi, Juli 2021
Teti Irawati
1613181018

V + 5 BAB + 44 Halaman + 6 Tabel + 5 Lampiran


ABSTRAK

Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) adalah infeksi akut yang melibatkan organ saluran pernapasan bagian atas dan saluran pernapasan bagian bawah. Tingginya prevalensi penyakit ISPA berdampak pada tingginya konsumsi obat salah satunya adalah penggunaan antibiotik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Profil Penggunaan Antibiotik untuk Terapi Infeksi Saluran Pernapasan Akut di Puskesmas Sihepeng Kecamatan Siabu Kabupaten Mandailing Natal.

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Penelitian ini telah dilaksanakan dengan mengambil data penggunaan antibiotik periode Januari 2019 sampai dengan Desember 2019. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh resep antibiotik untuk terapi Infeksi Saluran Pernapasan Akut di Puskesmas Sihepeng pada Januari 2019 sampai dengan Desember 2019 sebanyak 648 orang. Pengambilan sampel menggunakan total sampling, yaitu seluruh resep yang digunakan dari bulan Januari 2019 sampai dengan Desember 2019. Sehingga jumlah sampel sebanyak 648 orang.
Hasil Penelitian didapat bahwa Antibiotik yang tersedia di Puskesmas Sihepeng adalah Amoxicilline 500 mg, eritromicine, citromoxazol, dan chloramphenicole 250 mg, Presentase Penggunaan Antibiotik di Puskesmas Sihepeng Periode Bulan Januari 2019 sampai dengan Bulan Desember 2019 yang paling sering diresepkan adalah Amoxicilline 500 mg.
Saran dalam penelitian ini diharapkan dengan adanya penelitian ini Puskesmas Sihepeng terus berkontribusi memberikan pengobatan kepada masyarakat khususnya penyakit Infeksi Saluran Pernafasan untuk mencegah terjadinya komplikasi penyakit.



Kata Kunci

Sumber



: Penggunaan Antibiotik

: 7 buku, 13 Jurnal


Detail Information

Item Type
Skripsi Sarjana
Penulis
TETI IRAWATI - Personal Name
Student ID
1713181018
Dosen Pembimbing
Robiatun Rambe, S.Farm, M.Si, Apt - - Dosen Pembimbing 1
Mutiara Nauli, SKM, M.Kes - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
48201
Edition
Published
Departement
Farmasi
Contributor
Language
Indonesia
Publisher Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan.,
No Panggil
Copyright
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail