Electronic Resource
HUBUNGAN LAMA PEMAKAIAN KONTRASEPSI SUNTIK DMPA (DEPOMEDROXY PROGESTERONE ACETAT) DENGAN KENAIKAN BERAT BADAN PADA IBU PUS DI UPT PUSKESMAS GEBANG TAHUN 2021
XML
Abstrak
UNIVERSITAS HAJI SUMNATERA UTARA
Skripsi, September 2021 ENY ELISA HARAHAP 2015302386
Hubungan Lama Pemakaian Kontrasepsi Suntik DMPA (Depo Medroxy Progesterone Acetat) Denga Kenaikan Berat Badan Pada Ibu Pus Di UPT Puskesmas Gebang Tahun 2021
xi + 68 Halaman + 6 Tabel + 5 Lampiran
ABSTRAK
Penambahan berat badan merupakan salah satu efek samping yang sering dikeluhkan oleh akseptor suntik KB Depo Medroksi Progesterone Asetat (DMPA). Efek penambahan berat badan pada suntik DMPA disebabkan karena DMPA merangsang pusat pengendali nafsu makan di hipotalamus yang menyebabkan akseptor makan lebih banyak dari biasanya, tujuan penelitian Tujuan umum dari penelitian adalah untuk mengetahui Hubungan Lama Pemakaian Kontrasepsi Suntik DMPA (Depo Medroxy Progesterone Acetat) Dengan Kenaikan Berat Badan Pada Ibu Pus Di UPT Puskesmas Gebang Tahun 2021.
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian menggunakan penilitian kuantitatif , Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu Pus yang ada di UPT Puskesmas Gebang Tahun 2021 sebanyak 54 orang. total sampel pengambilan total sampiling karena sample dalam penelitian ini kurang dari 100 yaitu sebanyak 54 ibu PUS. Analisadata yang digunakan Uji rumus chi square (kai kuadrat)
Hasil penelitian ini terdapat Terdapat hubungan yang signifikan lama pemakaian kontrasepsi suntik DMPA (Depo Medroxy Progesterone Acetat) dengan kenaikan berat badan pada Ibu Pus Di UPT Puskesmas Gebang Tahun 2021, dengan nilai p value = 0,000 (p<0,05).
Kesimpulan Hasil ini membuktikan bahwa ada hubungan Lama Pemakaian Kontrasepsi Suntik DMPA (Depo Medroxy Progesterone Acetat) Denga Kenaikan Berat Badan Pada Ibu Pus Di UPT Puskesmas Gebang Tahun 2021. Disarankan Tenaga kesehatan Diharapkan bidan untuk memberikan informasi tentang efek samping KB suntik DMPA dan memberikan motivasi pada ibu untuk memahami efek samping KB dan cara menanganinya.
Kata Kunci : Lama DMPA, Kenaikan Berat Badan Daftar Pustaka : 15 Buku (2016-2021). 2 Internet (2016-2021)
Detail Information
Item Type |
Skripsi Sarjana
|
---|---|
Penulis |
ENY ELISA HARAHAP - Personal Name
|
Student ID |
2015302386
|
Dosen Pembimbing | |
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI | |
Edition |
Published
|
Departement |
Kebidanan
|
Contributor | |
Language |
Indonesia
|
Publisher | Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan., 2021 |
No Panggil | |
Copyright |
Universitas Haji Sumatera Utara
|
Doi |