HUBUNGAN MOTIVASI KERJA DENGAN KINERJA BIDAN DALAM PELAYANAN KB DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BAHOROK KABUPATEN LANGKAT TAHUN 2021

Record Detail

Electronic Resource

HUBUNGAN MOTIVASI KERJA DENGAN KINERJA BIDAN DALAM PELAYANAN KB DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BAHOROK KABUPATEN LANGKAT TAHUN 2021

XML

Abstrak

Program Studi Kebidanan
Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Haji Sumatera Utara
Skripsi, Juli 2021
Eli Muliati Br Perangin-Angin
2015302281
VIII + 5 BAB + 46 Halaman + 7 Tabel + 1 Gambar + 7 Lampiran
Hubungan Motivasi Kerja dengan Kinerja Bidan dalam Pelayanan KB di
Wilayah Kerja Puskesmas Bahorok Kabupaten Langkat Tahun 2021
ABSTRAK
Peranan bidan dalam pelayanan ibu bersalin, bidan juga mempunyai tugas
pokok dalam pelayanan KB, Motivasi merupakan indikator yang mampu membuat
seorang pekerja lebih puas dalam menjalankan aktivitasnya. Tujuan penelitian ini
adalah untuk mengetahui Hubungan pemberian Imunisasi dasar dengan tumbuh
kembang pada bayi (9-12 Bulan) di UPT Puskesmas Bukit Lawang Kabupaten
Langkat Tahun 2021.
Jenis penelitian yang dilakukan bersifat Deskriptif, populasi dalam
penelitian adalah 35 orang dan diambil jadi sampel sebanyak 35 orang, dengan
menggunakan Total Sampling. Data yang dikumpulkan dalam penelitian adalah
data primer yaitu data yang diperoleh secara langsung dari responden. Analisis data
yang digunakan yaitu analisis univariat dan analisis bivariat.
Hasil penelitian Motivasi kerja hasilnya rendah kinerja Bidan dalam
pelayanan hasilnya kurang dan hasil penelitian di dapat ada hubungan motivasi
kerja dengan kinerja bidan dalam pelayanan KB dengan di tunjukan nilai p-value
,000 < ,05
Saran peneliti diharapkan bagi petugas kesehatan di UPT Puskesmas Bukit
Bahorok mendorong dan membina Bidan dalam meningkatkan pelayanan kepada
masyarakat
Kata kunci : Motivasi, Kinerja, KB
Daftar Bacaan : Buku (2009-2021); Jurnal (2016 - 2019)


Detail Information

Item Type
Skripsi Sarjana
Penulis
Student ID
2015302281
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
14901
Edition
Published
Departement
Kebidanan
Contributor
Language
Indonesia
Publisher Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan.,
No Panggil
Copyright
Universitas Haji Sumatera Utara
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail