PENGARUH TERAPI MUSIK MOZART TERHADAP NYERI MENSTRUASI PADA MAHASISWI DI ASRAMA STIKES RS.HAJI MEDAN TAHUN 2019

Record Detail

Electronic Resource

PENGARUH TERAPI MUSIK MOZART TERHADAP NYERI MENSTRUASI PADA MAHASISWI DI ASRAMA STIKES RS.HAJI MEDAN TAHUN 2019

XML

Abstrak

ABSTRAK
Nyeri Menstruasi adalah kondisi medis yang terjadi sewaktu haid / menstruasi yang dapat
mengganggu aktivitas dan memerlukan pengobatan yang ditandai dengan nyeri atau rasa sakit di
daerah perut maupun panggul, dengan menggunakan terapi musik mozart dapat membuat dalam
pengurangan nyeri haid. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh terapi music Mozart
terhadap nyeri menstruasi pada mahasiswi di Asrama STIKes RS Haji medan
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Pre-eksperimental design Penelitian ini
menggunakan pre quasi exprimen desaign design one group pretest-posttest design. Populasi dalam
penelitian ini adalah Jumlah mahasiswi yang tinggal di Asrama STIKes RS Haji Medan didapatkan
sebanyak 134 orang, dengan teknik pengambilan sample Purposive Sampling. Teknik analisa data
dilakukan dengan menggunakan analisis statistic univariant dan bivarian. uji-tsampel berpasangan (
Paired t-test) data dengan menggunakan signifikan 0,05
Berdasarkan hasil penelitian Terdapat pengaruh yang signifikan terapi music Mozart terhadap
penurunan tingkat nyeri menstruasi pada mahasiswi di Asrama STIKes RS Haji Medan, dengan nilai
t = 15,779 dan p value = 0,000 dimana p<(0,05).
Bagi tempat penelitian Diharapkan dapat memberikan edukasi tentang manfaat terapi music
Mozart ini kepada mahasiswi. Karena terapi dengan menggunakan music klasik (Mozart) ini dapat
digunakan sebagai salah satu pilihan terapi non-farmakologi untuk menurunkan intensitas nyeri
menstruasi yang tidak menimbulkan efek samping dalam menurunkan kejadian nyeri menstruasi
pada mahasiswi di Asrama STIKes RS Haji Medan.
Kata Kunci : Terapi Musik Mozart, Nyeri Menstruasi
DaftarPustaka : 15Buku (2013-2017). 2 Internet (2013-2017)


Detail Information

Item Type
Skripsi Sarjana
Penulis
RIZKA MAYANG SARI - Personal Name
Student ID
15114201049
Dosen Pembimbing
Rosanti muchsin, S.Kep, Ns, M.Kes - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
14901
Edition
Published
Departement
Keperawatan
Contributor
Language
Indonesia
Publisher Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan.,
No Panggil
Copyright
Universitas Haji Sumatera Utara
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail