EFEKTIVITAS KOMPRES HANGAT DAN KOMPRES DINGIN PENURUNAN NYERI PASCA IMUNISASI DASAR PADA BAYI USIA 0-11 BULAN DI KLINIK BIDAAN YANTI BANDAR KLIPA KECAMATAN PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2018

Record Detail

Electronic Resource

EFEKTIVITAS KOMPRES HANGAT DAN KOMPRES DINGIN PENURUNAN NYERI PASCA IMUNISASI DASAR PADA BAYI USIA 0-11 BULAN DI KLINIK BIDAAN YANTI BANDAR KLIPA KECAMATAN PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2018

XML

Abstrak

ABSTRAK
Nyeri adalah fenomena multifaktor, merupakan sensasi yang tidak mengenakkan dan pengalaman emosional yang diasosiasikan dengan ada atau tidak adanya kerusakan jaringan. Tujuan penelitian ini Untuk mengidentifikasi Efektivitas Kompres Hangat Dan Kompres Dingin Penurunan Nyeri Pasca Imunisasi Dasar Pada Bayi Usia 0-11 Bulan Di Klinik Bidaan Yanti Bandar Klipa Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Tahun 2018.
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Quasi-eksperimental design design Penelitian ini menggunakan Pre post onlu control. Populasi dalam penelitian ini seluruh ibu yang datang ke klinik bidan yanti untuk imunisasi pada Bulan Desember 2018, Januari, Februari, Rata- rata bayi imunisasi per bulan sebanyak 32 bayi. Sampel dalam penelitian acidental sampling dilakukan pada saat kunjungan imunisasi. Teknik analisa data dilakukan dengan menggunakan analisis statistik univariant dan bivarian. uji wilcoxon dan membandingkan efektivitas kedua metode dengan menggunakan uji mann whitney test kemudian hasilnya dinarasik.
Berdasarkan hasil penelitian Pemberian kompres hangat lebih efektif dalam menurunkan intensitas nyeri pasca imunisasi dasar pada bayi usia 0-11 bulan dibandingkan dengan bayi yang diberikan kompres dingin.
Bagi perawa, bidan atau pelaksana imunisasi dapat selalu meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan khusunya pelayanan imunisasi. Pelaksana imunisasi diharapkan dapat mengaplikasikan metode kompres air hangat untuk menurunkan tingkat nyeri saat imunisasi.


Detail Information

Item Type
Skripsi Sarjana
Penulis
Autari Tri Sukma - Personal Name
Student ID
15114201008
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
14901
Edition
Published
Departement
Ilmu Keperawatan
Contributor
Language
Indonesia
Publisher Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan.,
No Panggil
Copyright
Universitas Haji Sumatera Utara
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail