HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN PARITAS DENGAN KEIKUTSERTAAN AKSEPTOR KELUARGA BERENCANA METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG DI DUSUN LUBUK PANJANG DESA SISUMUT KEC. KOTAPINANG KABUPATEN LABUHANBATU SELATAN TAHUN 202

Record Detail

Electronic Resource

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN PARITAS DENGAN KEIKUTSERTAAN AKSEPTOR KELUARGA BERENCANA METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG DI DUSUN LUBUK PANJANG DESA SISUMUT KEC. KOTAPINANG KABUPATEN LABUHANBATU SELATAN TAHUN 202

XML

Abstrak

ABSTRAK
Dengan pertumbuhan penduduk yang tinggi membawa dampak terutama
masalah kependudukan dan secara tidak langsung membawa dampak menambah
Angka Kematian Ibu. Kepadatan penduduk di Indonesia belum merata. Dalam
rangka pemerataan penduuk pemerintah melaksanakan beberapa cara yaitu
transmigrasi, pemerataan lapangan kerja dan pengendalian jumlah penduduk
dengan menurunkan jumlah kelahiran melalui Program Keluarga Berencana atau
penundaan umur pernikahan pertama (Alfiah, 2015). Tujuan penelitian ini adalah
untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan paritas dengan keikutsertaan
akseptor KB MKJP di Dusun Lubuk Panjang Desa Sisumut Kecamatan
Kotapinang Kabupaten Labuhan Batu Selatan Tahun 2021.
Jenis penelitian yang dilakukan bersifat cross sectional yang bersifat
analitik, seluruh ibu hamil berjumlah 201 akseptor KB dan diambil jadi sampel
sebanyak 30 orang, dengan menggunakan acidental sampling. Data yang
dikumpulkan dalam penelitian adalah data primer yaitu data yang diperoleh secara
langsung dari responden. Analisis data yang digunakan yaitu analisis univariat
dan analisis bivariat.
Hasil tabulasi silang antara pengetahuan dan paritas akseptor dengan
keikutsertaan akseptor KB dari 30 responden (100%) yaitu mayoritas
Pengetahuan kurang sebanyak 16 (53,3%) responden dengan keeikutsertaan
akssptor non MKJP sebanyak 13 (43,3%) responden. Hasil uji statistic
didapatkan nilai ρ-value = 0.001 yang artinya hubungan pengetahuan dengan
keikutsertaan akseptor KB MKJP. Mayoritas Paritas multipara sebanyak 18 (60%)
responden dengan keeikutsertaan akssptor MKJP sebanyak 12 (40%) responden.
Hasil uji statistic didapatkan nilai ρ-value = 0.009 yang artinya hubungan paritas
dengan keikutsertaan akseptor KB MKJP.
Bagi semua petugas kesehatan di Dusun Lubuk Panjang Desa Sisumut
Kecamatan Kotapinang Kabupaten Labuhan Batu Selatan diharapkan untuk lebih
giat dalam melaksanakan safari KB dan memberikan penyuluhan kesehatan terkait
dengan pengetahuan tentang alat kontrasepsi
Kata kunci : Pengetahuan , Paritas, Akseptor KB
Daftar Bacaan : Buku (2009-2021)
Jurnal (2016 - 2019)


Detail Information

Item Type
Skripsi Sarjana
Penulis
RENI OKTARA - Personal Name
Student ID
2015302194
Dosen Pembimbing
Suhartini, SST, M.Kes - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
14901
Edition
Published
Departement
STR Kebidanan
Contributor
Language
Indonesia
Publisher Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan.,
No Panggil
Copyright
Universitas Haji Sumatera Utara
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail