HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP REMAJA PUTRI TENTANG ESSENSIAL OIL LAVENDER DALAM MENANGANI NYERI DISMINORHE DI PESANTREN DARUL AL-MA’RUF BASILAM BARU TAHUN 2021

Record Detail

Electronic Resource

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP REMAJA PUTRI TENTANG ESSENSIAL OIL LAVENDER DALAM MENANGANI NYERI DISMINORHE DI PESANTREN DARUL AL-MA’RUF BASILAM BARU TAHUN 2021

XML

Abstrak

ABSTRAK
Dismenorea dalah kondisi medis yang terjadi sewaktu haid atau menstruasi
yang dapat mengganggu aktivitas dan memerlukan pengobatan yang ditandai
dengan nyeri atau rasa sakit di daerah perut maupun panggul. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui tentang ada Hubungan Hubungan Pengetahuan
Dengan Sikap Remaja Putri Tentang Essensial Oil Lavender Dalam Menangani
Nyeri Dismenorhe Di Pesantren Darul Al- Ma’ruf Basilam Baru Tahun 2021.
Penelitian ini menggunakan kuantitatif analitik yaitu suatu penelitian yang
mencoba menggali bagaimana dan mengapa fenomena kesehatan itu terjadi dan
rancangan penelitian yaitu survey cross sectional ialah suatu penelitian untuk
mempelajari dinamika korelasi antara faktor-faktor resiko dengan efek. Penelitian
ini telah dilaksanakan pada Juli sampai Agustus 2021. Populasi dalam penelitian
ini adalah seluruh siswi yang mengalami dismenore di Pesantren Darul Al-
Ma’ruf Basilam Baru yang berjumlah 32. Teknik pengambilan sampel
menggunakan teknik Total sampling.
Hasil Penelitian didapat bahwa hubungan yang signifikan antara
Pengetahuan Dengan Sikap Remaja Putri Tentang Essensial Oil Lavender Dalam
Menangani Nyeri Dismenorhe Di Pesantren Darul Al- Ma’ruf Basilam Baru
Tahun 2021. Hasil analisa diperoleh nilai p value = 0.003.
Kesimpulan dalam penelitian ini ada hubungan yang signifikan antara
judul Hubungan Pengetahuan Dengan Sikap Remaja Putri Tentang Essensial Oil
Lavender Dalam Menangani Nyeri Disminorhe. Diharapkan Hasil penelitian ini
menunjukan bahwa memberikan materi tentang Essensial Oil Lavender Dalam
Menangani Nyeri Disminorhe untuk disampaikan kepada mahasiswanya.
.
Kata Kunci : Pengetahuan, Sikap. Nyeri Disminorhe
Sumber : 11 buku, 5 Jurnal


Detail Information

Item Type
Skripsi Sarjana
Penulis
EFIDAWATI PAKPAHAN - Personal Name
Student ID
2015302074
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
14901
Edition
Published
Departement
STR Kebidanan
Contributor
Language
Indonesia
Publisher Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan.,
No Panggil
Copyright
Universitas Haji Sumatera Utara
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail