HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DENGAN KONSEP DIRI REMAJA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI MTs MADINATUSSALAM SEI ROTAN KECAMATAN PERCUT SEI TUAN TAHUN 2021

Record Detail

Electronic Resource

HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL DENGAN KONSEP DIRI REMAJA PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI MTs MADINATUSSALAM SEI ROTAN KECAMATAN PERCUT SEI TUAN TAHUN 2021

XML

Abstrak

ABSTRAK
Banyaknya fasilitas yang disediakan oleh media sosial, memicu
peningkatan penggunaan oleh remaja, Remaja mempunyai karakteristik yang
berbeda karena memiliki pengalaman, motif, sikap dan tipe kepribadian yang
relatif berbeda dalam menggunakan media sosia, Penggunan sosial media pada
remaja dapat memberikan dampak, positif dan negatif, penggunaan sosial media
yang berlebihan dapat mempengaruhi konsep diri pada remaja. Konsep diri pada
remaja adalah persepsi individu tentang dirinya sendiri yang bersifat psikis dan
sosial sebagai hasil interkasi dengan orang lain, Intesitas penggunaan media sosial
yang tinggi akan berpengaruh pada konsep diri remaja. Penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui hubungan intesitas penggunaan media sosial dengan konsep diri
remaja.
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan
deskriptif korelasi,populasi pada penelitian seluruh siswa/i kelas 9 di MTS
madinatussalam. dengan jumlah 173 orang yang menggunakan gadjet dan yang
mempunyai akun sosial media ( sosmed). Tehnik pengambilan sampel
menggunakan purposive sampling, sampel dalam penelitian ini 34 remaja yang
masuk dalam kriteria inkulusi,uji analisa data penelitian ini dengan uji Sparman
Rank.
Hasil analisis bivariat dengan uji Spearman Rank terhadap 34 responden
diperoleh hasil p-value 0,001 atau p<0,05 hasil analisis menunjukkan bahwa ada
hubungan intesitas penggunaan media sosial dengan konsep diri remaja pada masa
pandemi di MTS madinatussalam seirotan percut sei tuan tahun 2021.
Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi informasi untuk petugas
kesehatan khususnya tentang hubungan intesitas penggunaan media sosial dengan
konsep diri remaja pada masa pandemi ,dan Diharapkan kepada peneliti
selanjutnya agar dapat memperluas dan mengembangkan judul ini menjadi lebih
baik, dengan jumlah sampel yang lebih banyak dan diwilayah yang berbeda.
Kata kunci : Remaja,Media sosial, Konsep diri.
Daftar Pustaka : 2 buku, 5 jurnal (2011-2021)


Detail Information

Item Type
Skripsi Sarjana
Penulis
NIKMAH KHOLIDAH NASUTION - Personal Name
Student ID
17608072016
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
14201
Edition
Published
Departement
Sarjana Keperawatan
Contributor
Language
Indonesia
Publisher Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan.,
No Panggil
Copyright
Universitas Haji Sumatera Utara
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail