FORMULASI DAN EVALUASI SEDIAAN WASH OF MASK CLAY DARI EKSTRAK KULIT BUAH PISANG BARANGAN (Musa paradisiaca L) SEBAGAI PENCERAH KULIT WAJAH

Record Detail

Electronic Resource

FORMULASI DAN EVALUASI SEDIAAN WASH OF MASK CLAY DARI EKSTRAK KULIT BUAH PISANG BARANGAN (Musa paradisiaca L) SEBAGAI PENCERAH KULIT WAJAH

XML

Abstrak

viii + 5 BAB + 91 Halaman + 12 Tabel + 8 Lampiran
ABSTRAK
Wash of mask adalah masker yang penggunaannya dengan mengoleskan
kekulit wajah dan dibilas. Wash of mask berupa clay, krim, gel, dan
bubuk. Wash-off mask dengan tipe clay telah banyak digunakan karena
kemampuannya yang mampu meremajakan kulit dan mencerahkan kulit.
Perubahan kulit terasa ketika memberikan efek yang menarik lapisan kulit ketika
masker mengering. Untuk mengetahui adanya senyawa aktif yang berfungsi
sebagai pencerah kulit wajah dari ekstrak kulit buah pisang barangan ( Musa
paradisiaca L ). Untuk mengetahui ekstrak kulit buah pisang barangan (Musa
paradisiaca yang dapat diformulasikan dalam bentuk sediaan wash of Mask.
Penelitian ini menggunakan metode eksperimental.dengan
memformulasikan sediaan Wash Of Mask Clay ekstrak etanol kulit pisang dengan
konsentrasi 0% (F0) 6% (F1) ;8%(F2) ;10%(F3).Evaluasi sediaan meliputi uji
organoleptis , uji homogenitas, uji pH, uji waktu sediaan mengering, Uji
Stabilitas, uji daya sebar dan Uji Iritasi.
Sediaan wash of mask clay yang dihasilkan memiliki konsentrasi optimum
yaitu uji Organoleptis, uji Iritasi,uji pH memenuhi syarat sedangkan uji
homogenitas, uji waktu sediaan mengering, uji stabilitas dan uji daya sebar tidak
memenuhi syarat. Uji homogentitas pada F3 memiliki partikel partikel kecil yang
mengakibatkan sediaam tidak homogen. Uji waktu sediaan mengering pada F3
terjadi pada menit ke 35, waktu terbaik berkisaran 15-30 menit. Uji stabilitas
pada F1 dan F3 memiliki perubahan pada sediaan dari berbau pisang menjadi bau
asam, dan munculnya gumpalan gumpalan. Ekstrak kulit buah pisang barangan (
Musa Paradisiaca L ) mengandung senyawa Flavonoid dan Vitamin C yang
berfungsi sebagai pencerah kulit Wajah. Formulasi Optimum adalah formulasi 2
dengan konsentrasi 8% .
Kata Kunci: Ekstrak kulit pisang , Wash of mask clay, pencerah kulit wajah,
pisang barangan.


Detail Information

Item Type
Skripsi Sarjana
Penulis
ALISA WANI MEGA PUTRI - Personal Name
Student ID
1948201104
Dosen Pembimbing
Athaillah, S.Si., M.Sc. - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
48201
Edition
Published
Departement
Sarjana Farmasi
Contributor
Language
Indonesia
Publisher Universitas Haji Sumatera Utara : Fakultas Ilmu Kesehatan.,
No Panggil
Copyright
Universitas Haji Sumatera Utara
Doi

File Attachment

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail